Uluwatu Tour

Perjalanan wisata ke Area selatan Pulau yang notabene adalah Wisata Pantai dan Objek Wisata yang pinggir Pantai dengan Paket Uluwatu Tour.

Uluwatu Tour-Paket Bedugul Tour dikemas oleh Go Bali Tour untuk membuat liburan Anda di Bali menjadi mengesankan. Wisata Pantai ini kita mulai dengan Tour ke Pantai Tanjung Benoa dimana kita akan menikmati aneka permainan Airsport atau Watersport diantaranya Parasailing, Jetsky, Snorkeling. Aktivitas ini diluar biaya Paket Tour.

Setelah itu kita akan menikmati Makan Siang di komplek Patung Garuda Wisnu Kencana (GWK). Setelah makan siang kita akan berjalan-jalan di komplek Patung terbesar di Asia ini. Perjalanan wisata kita lanjutkan ke Pantai Pandawa yang terkenal dengan keindahan perbukitan kapur di sisi kanan kiri Pantai serta Pantai yang berpasir putih bersih. Yang menjadi ikon Pantai Pandawa adalah patung yang di pahat di sepanjang bukit menuju Pantai yang menjadi daya tarik Pantai Pandawa. 

Tempat terakhir yang dikunjungi adalah Pura Uluwatu yang merupakan Pura yang didirikan persis diatas karang kapur setinggi 100 meter Uluwatu sendiri berarti di ujung batu. Di setiap sorenya mulai pukul 17.30 di area Pura ada pertunjukan Tari Kecak dan untuk menonton Tarian ini bisa dengan biaya sendiri diluar Paket Tour. Makan Malam akan di sajikan di Jimbaran dengan menu khas seafood yang dinikmati dengan sambal khas Bali. Nikmati liburan anda di Bali dengan Paket Uluwatu Tour.

5 Tempat Wisata dekat Bandara I Gusti Ngurah Rai

Paket Uluwatu Tour

Itinerary

( Minimal 2 Orang )

Paket Uluwatu Tour Termasuk :

FAQ

Tidak!. Biaya untuk menonton kecak dance akan ditanggung oleh customer.

Tidak!. Biaya aktivitas watersport akan ditanggung oleh customer

Tips Liburan di Bali

  1. Gunakan selalu masker
  2. Rencanakan tempat menginap selama di Bali
  3. Rencanakan tempat wisata yang akan dikunjungi
  4. Gunakan transport yang sudah include dengan supir 
  5. Jangan buang sampah sembarangan
  6. Hormati tempat suci
logo go bali tour
Bali Treasure Hunt (3)

BALI TEAM BUILDING

150K/ORANG

*SYARAT DAN KETENTUAN BERLAKU